BBM Lagi
Diskursus kenaikan BBM kembali menghangat, pemerintahan SBY enggan menaikkan harga BBM yang tentu saja akan menurunkan pamornya. sekarang kita tinggal tunggu saja, apakah jokowi akan menaikkan harga BBM atau setuju dengan usul dari politisi Maruarar Sirait yaitu tidak usah menaikkan harga BBM tetapi jual saja pesawat keprisedenan yang harganya sekitar Rp 840 miliar. Usulan yang lain lagi adalah agar Jokowi memberantas mafia minyak sehingga akan ada penghematan.
Bahwa harus diakui menaikkan harga BBM adalah solusi yang paling mudah meskipun tentu saja ada resikonya. Masyarakat kelas bawah tentu saja akan merasakan dampaknya. Karena kenaikan BBM dipastikan akan menaikkan semua harga sembako dan juga transportasi.
Bagi kalangan menengah dan atas, kenaikan BBM meungkin tidak akan terlalu berpengaruh secara signifikan, tetapi bagaimanapun keputusannya, sikap tentang kenaikan harus segera diputuskan, naik atau tidak. Hal ini penting agar segera ada kepastian bagi warga masyarakat yang sering kesulitan mendapatkan BBM. Bagi mereka lebih baik harga BBM naik tapi mudah didapatkan daripada BBM tetap seperti sekarang ini tapi susah mendapatkannya, bahkan hal itu harus pake antri yang lamanya bisa sampai dua jam.
Berkaca dari kasus FS, masiswa S2 UGM yang tidak sanggup menahan emosinya karena tidak sabar antri dan akhirnya menyerobot jalur mobil. Hal ini tentunya patut untuk kita jadikan bahan renungan.
Sumber : http://ift.tt/1vHk7o3
Bahwa harus diakui menaikkan harga BBM adalah solusi yang paling mudah meskipun tentu saja ada resikonya. Masyarakat kelas bawah tentu saja akan merasakan dampaknya. Karena kenaikan BBM dipastikan akan menaikkan semua harga sembako dan juga transportasi.
Bagi kalangan menengah dan atas, kenaikan BBM meungkin tidak akan terlalu berpengaruh secara signifikan, tetapi bagaimanapun keputusannya, sikap tentang kenaikan harus segera diputuskan, naik atau tidak. Hal ini penting agar segera ada kepastian bagi warga masyarakat yang sering kesulitan mendapatkan BBM. Bagi mereka lebih baik harga BBM naik tapi mudah didapatkan daripada BBM tetap seperti sekarang ini tapi susah mendapatkannya, bahkan hal itu harus pake antri yang lamanya bisa sampai dua jam.
Berkaca dari kasus FS, masiswa S2 UGM yang tidak sanggup menahan emosinya karena tidak sabar antri dan akhirnya menyerobot jalur mobil. Hal ini tentunya patut untuk kita jadikan bahan renungan.
Sumber : http://ift.tt/1vHk7o3