Pemerintah Baru dengan Semangat Baik.
3 hari lagi menuju hari di mana semua orang yang berharap baik bersiap untuk menyambut presiden Republik Indonesia yang baru yaitu Bapak Jokowi bersama dengan Wakil Presiden Republik Indonesia yaitu Pak Jusuf Kalla.
Perjuangan demi perjuangan dilakukan oleh tim sukses juga teman-teman yang peduli dan mendukung Pak Jokowi dan Pak Jusuf Kalla. Hari demi hari dijalani demi satu tuuan bersama, yaitu menghantar mereka menjadi orang nomor satu dan dua di Indonesia.
Beberapa hari yang lalu, kita dipusingkan dengan kejadian-kejadian saat sidang paripurna, saat Pak Prabowo menggugat, dan lain-lain. Seru yaa….kadang-kadang kita malah seru melihat drama konyol mereka.
Awalnya, aku seneng banget Pak Jokowi bisa jadi presiden berdampingan dengan Pak Jusuf Kalla. Ada begitu banyak harapan baik akan perubahan di Indonesia. Tentunya perubahan menuju kebaikan..begitu juga dengan teman-temanku.
Setelah selesai , acara pemilihan presiden tanggal 9 Juli 2014, yang ternyata di lingkunganku harus diulang lagi “nyoblos” nya…ternyata masih ada lagi kehebohan di negeri tercinta kita ini. yaa…Pak Prabowo menggugat, sana sini heboh dengan kejadian ini..
Kocak sih, da kalah tapi masih heboh dengan urusan tidak terima kalah. Tapi ya sudahlah, ada penjelasan masing-masing tepatnya. Ada lagi masalah dengan pemilihan ketua MPR dan ketua DPR, lalu heboh lagi dengan FPI yang menolak Pak Ahok jadi Gubernur DKI Jakarta. Ada lagi, kehebohan dengan Pak SBY mengirim SMS ke ketua Fraksi Demokrat untuk Walt out, lalu heboh di dunia maya dengan Hastag #SHAMEDBYYOU alias singkatan nama dari SBY…dan banyak kehebohan-kehebohan lain.
Lalu, ada juga sih kekhawatiran apakah ini akan baik-baik saja? Karena seperti terkesan empati juga Pak Jokowi jadi presiden tapi intrik-intrik “waow” nya juga banyak. Yah..sudah rahasia umum toh, anggota MPR dan DPR banyakan dari koalisi merah putih, dan lain-lain yang ada di lapangan. Namanya juga politik, yaahh…pasti banyak lah dipenuhi dengan sandiwara-sandiwara yang distrudarai seseorang demi kepentingan sepihak.
Tapi, akhirnya dengan keyakinan yang baik, sy beserta teman-teman yakin bahwa Pak Jokowi punya kekuatan tersendiri untuk bisa mengatur rakyat juga negara Indonesia bersama dengan Pak Jusuf Kalla. Kalo pun ada orang-orang aneh yang berlaku menusuk atau buruk, Tuhan pasti membantu niat dan tindakan Pak Jokowi dan Jusuf Kalla untuk menghasilkan yang baik. Karena masih banyak doa orang-orang baik yang mendoakan Indonesia beserta isinya untuk kehidupan lebih baik. Mereka yang berharap dan berusaha baik memberlakukan sama tanpa adanya kepentingan golongan dan sama dalam melihat perbedaan sebagai kekayaan Bangsa Indonesia.
Baiklah, dengan doa dan harapan baik…yuk, kita dampingi, kita kawal para aparat pemerintah dengan semangat baik. :)
Sumber : http://ift.tt/1sQJPV7
Perjuangan demi perjuangan dilakukan oleh tim sukses juga teman-teman yang peduli dan mendukung Pak Jokowi dan Pak Jusuf Kalla. Hari demi hari dijalani demi satu tuuan bersama, yaitu menghantar mereka menjadi orang nomor satu dan dua di Indonesia.
Beberapa hari yang lalu, kita dipusingkan dengan kejadian-kejadian saat sidang paripurna, saat Pak Prabowo menggugat, dan lain-lain. Seru yaa….kadang-kadang kita malah seru melihat drama konyol mereka.
Awalnya, aku seneng banget Pak Jokowi bisa jadi presiden berdampingan dengan Pak Jusuf Kalla. Ada begitu banyak harapan baik akan perubahan di Indonesia. Tentunya perubahan menuju kebaikan..begitu juga dengan teman-temanku.
Setelah selesai , acara pemilihan presiden tanggal 9 Juli 2014, yang ternyata di lingkunganku harus diulang lagi “nyoblos” nya…ternyata masih ada lagi kehebohan di negeri tercinta kita ini. yaa…Pak Prabowo menggugat, sana sini heboh dengan kejadian ini..
Kocak sih, da kalah tapi masih heboh dengan urusan tidak terima kalah. Tapi ya sudahlah, ada penjelasan masing-masing tepatnya. Ada lagi masalah dengan pemilihan ketua MPR dan ketua DPR, lalu heboh lagi dengan FPI yang menolak Pak Ahok jadi Gubernur DKI Jakarta. Ada lagi, kehebohan dengan Pak SBY mengirim SMS ke ketua Fraksi Demokrat untuk Walt out, lalu heboh di dunia maya dengan Hastag #SHAMEDBYYOU alias singkatan nama dari SBY…dan banyak kehebohan-kehebohan lain.
Lalu, ada juga sih kekhawatiran apakah ini akan baik-baik saja? Karena seperti terkesan empati juga Pak Jokowi jadi presiden tapi intrik-intrik “waow” nya juga banyak. Yah..sudah rahasia umum toh, anggota MPR dan DPR banyakan dari koalisi merah putih, dan lain-lain yang ada di lapangan. Namanya juga politik, yaahh…pasti banyak lah dipenuhi dengan sandiwara-sandiwara yang distrudarai seseorang demi kepentingan sepihak.
Tapi, akhirnya dengan keyakinan yang baik, sy beserta teman-teman yakin bahwa Pak Jokowi punya kekuatan tersendiri untuk bisa mengatur rakyat juga negara Indonesia bersama dengan Pak Jusuf Kalla. Kalo pun ada orang-orang aneh yang berlaku menusuk atau buruk, Tuhan pasti membantu niat dan tindakan Pak Jokowi dan Jusuf Kalla untuk menghasilkan yang baik. Karena masih banyak doa orang-orang baik yang mendoakan Indonesia beserta isinya untuk kehidupan lebih baik. Mereka yang berharap dan berusaha baik memberlakukan sama tanpa adanya kepentingan golongan dan sama dalam melihat perbedaan sebagai kekayaan Bangsa Indonesia.
Baiklah, dengan doa dan harapan baik…yuk, kita dampingi, kita kawal para aparat pemerintah dengan semangat baik. :)
Sumber : http://ift.tt/1sQJPV7